April 21, 2015

MobileGeddon Akan Mengacaukan Pemenang di Pencarian Google

April 21, 2015

Mobilegeddon Google 2015
ALGORITMA baru Google yang mulai berlaku hari ini, Rabu 21 April 2015, bertepatan dengan Hari Kartini di Indonesia, akan mengacaukan para pemenang di Pencarian Google. "Mobilegeddon' could cause disruption in Google search winners," tulis USA Today.

Disebutkan, jika trafik situs web Anda tiba-tiba menurun tajam Selasa (20/4/2015), Anda bisa menyalahkan Mobilegeddon.

Google, yang mendominasi pencarian online, meluncurkan algoritma baru yang mengistimewakan situs/blog yang ramah mobil (mobile friendly) alias responsive. Itu artinya, para pengguna internet yang menggunakan SmartPhone mungkin tidak akan menemukan situs favoritnya di peringkat atas (top of the rankings), jika situs tersebut tidak responsive.

Search giant Google, which has a 65% market share of U.S. Internet searches, wants sites to load quickly and be easy to navigate on a mobile phone. (USA Today)

Google digunakan oleh 65% pengguna di Amerika Serikat, mungkin juga di seluruh dunia. Artinya, mayoritas pengguna internet menggunakan Google untuk mencari informasi di internet. 

Google, dengan algoritma barunya itu, ingin situs web tampil cepat dan mudah dibuka di ponsel, HP, atau SmartPhone. Google melakukan itu karena ngin konsumen "menemukan konten yang tidak hanya relevan dan aktual, tapi juga mudah dibaca dan mudah diakses di layar mobile yang lebih kecil".

MobileGeddon tidak akan berpengaruh terhadap hasil pencarian di desktop. "The update will not affect results from desktop searches," kata Google.

Google menyediakan "Mobile-Friendly" test page untuk membantu para blogger atau webdeveloper untuk memastikan situsnya responsive dan tidak kena dampak MobileGeddon. The URL: https://www.google.com/webmasters/tools/mobile-friendly/

Situs Web atau blog yang tidak mobile friendly akan dihukum. "Situs web yang tidak bisa diakses dengan baik di smartphone akan mulai dihukum oleh semua mesin pencari yang powerful milik Google," tulis situs CNBC.

Selamat datang MobileGeddon! Semoga Anda bersahabat dengan blog CB :) (http://contohblognih.blogspot.com).*

Previous
« Prev Post
Author Image

CB Blogger

Recommended Posts

Related Posts

Show comments
Hide comments

9 comments on MobileGeddon Akan Mengacaukan Pemenang di Pencarian Google

  1. Saya berharap blog saya masih bisa bertahan mas, amin kan ya mas ???

    ReplyDelete
    Replies
    1. Amin Ya Robbal 'Alamin..... Rumah Al-Quran HARUS bertahan dan unggul!

      Delete
  2. Mari sama2 berbenah dan berbagi informasi tentang tips untuk menaklukkan algoritma baru yang diluncurkan hari ini, semoga aja blogger indonesia bisa terus survive. Salam kenal dan thanks udah berbagi info

    ReplyDelete
  3. baru juga bebenah, dan responsivenya lewat Google Pagespeed Insight masih 80% sudah bagus kah?

    ReplyDelete
  4. Ya, semoga bersahabat :D

    Johny wuss template T.O.P

    ReplyDelete
  5. Gan, saya pengguna template Fastest Magznya Mas Sugeng, tapi ketika di cek templatenya Tidak mobile-friendly. Padahal kan seharusnya sudah mobile friendly walaupun setingan mobile di templatenya di non aktifkan, gimana tu gan solusinya?

    ReplyDelete
    Replies
    1. Ane juga Fast Magz user, nonaktifkan robot.txt nya aja mas, atau sekalian apus aja. Ntar juga muncul, Mengagumkan! Laman ini mobile-friendly.

      Delete
  6. duh masalah fast magz mas ugenng,,, neng skarang pake temp;ate sibi siip markisi

    ReplyDelete
    Replies
    1. siiip Neng Dila.... pake NJW V2 ya... cuma nulis postingnya yang rapi dong neng....secara cewek gitu lho... masa gak rapi :) Pizzz....

      Delete

Contact Form

Name

Email *

Message *