May 29, 2018

Cara Menyembunyikan Kotak Komentar Blogger - Hide & Show Blogger Comments

May 29, 2018

KALI ini CB Blogger share tentang Cara Menyembunyikan Kotak Komentar Blogger - Hide & Show Blogger Comments. Maksudnya, kotak komentar disembunyikan, biar loading blog lebih kenceng.

Sang kotak komentar baru muncul saat diklik. Begini tampilannya nih:
Cara Menyembunyikan Kotak Komentar Blogger - Hide & Show Blogger Comments
 Saat diklik, muncul tuh kotak komentar, kayak gini:

Cara Menyembunyikan Kotak Komentar Blogger - Hide & Show Blogger Comments

Itu dia Cara Menyembunyikan Kotak Komentar Blogger - Hide & Show Blogger Comments. Bagus 'kan?

Cara Menyembunyikan Kotak Komentar Blogger

Begini Cara Menyembunyikan Kotak Komentar Blogger alias Hide & Show Blogger Comments.

1. Tema > Edit HTML
2. Cari kode berikut ini:

<div class='comments' id='comments'>

3. Akan ada dua atau lebih kode seperti itu. Ganti YANG KEDUA saja, dengan kode ini:

<a href="#" id="comments-show" class="showcontent" onclick="showComm('comments');return false;">Show comments</a>
<div class='clear'/>
<div class='comments hide-content' id='comments'>
<a href="#" id="comments-hide" class="hiddencontent" onclick="showComm('comments');return false;">Hide comments</a>
<div class='clear'/>

4. CSS
Simpak kode CSS berikut ini di atas kode ]]></b:skin> atau </style>

/* Show and Hide Comments */
.hide-content{display:none;margin:0;padding:0;}
a.showcontent,#comments a.hiddencontent{display:block;text-decoration:none;position:relative;color:#fff;font-weight:700;font-size:15px;padding:12.5px 0;background:#5593f0;border:2px solid;border-radius:5px;text-align:center;margin:30px auto;letter-spacing:1px;transition:all .3s}
#comments a.hiddencontent {background:#fff;color:#acb3b8;transition:all .3s}
a.showcontent:hover{background:#fff;color:#5593f0;}
#comments a.hiddencontent:hover{background:#acb3b8;color:#fff;}

5. JavaScript
Copas kode berikut ini di atas kode </body>

<script type='text/javascript'>
//<![CDATA[
// Show and Hide Comments
function showComm(e){document.getElementById(e)&&("none"!=document.getElementById(e+"-show").style.display?(document.getElementById(e+"-show").style.display="none",document.getElementById(e).style.display="block"):(document.getElementById(e+"-show").style.display="block",document.getElementById(e).style.display="none"))};
//]]>
</script>

6. Save!
Simpan Template. Silakan lihat hasilnya.

Demikian Cara Menyembunyikan Kotak Komentar Blogger - Hide & Show Blogger Comments. Good Luck & Happy Blogging! (www.contohblog.com).*

Sumber

Previous
« Prev Post
Author Image

CB Blogger

Recommended Posts

Related Posts

Show comments
Hide comments

3 comments on Cara Menyembunyikan Kotak Komentar Blogger - Hide & Show Blogger Comments

  1. Bg, Gimana caranya agar Tulisan Blog kita tidak bisa dilakukan copy paste orang lain?
    Saya melihat ada beberapa blog yang mencegah orang lain melakukan aksi copy paste pada tulisannya, bahkan halamannya tidak bisa disimpan saat kita tekan "Ctrl" + "S"

    ReplyDelete
    Replies
    1. Silaka buka:
      http://www.contohblog.com/2014/05/kode-anti-copas-matikan-klik-kanan-disable-ctrl-u.html

      Delete
  2. Assallamuallaikum...gan foto/gambar comment as di tampilan chrom Hp tidak tampil/rusak gimana cara mengatasinya? Terimakasih sebelum nya.

    ReplyDelete

Contact Form

Name

Email *

Message *