January 29, 2014

Memunculkan Deskripsi (Alinea Pertama) Posting di Share Facebook

January 29, 2014

Cara Mengatasi Masalah Gambar & Deskripsi Posting Tak Muncul Saat Share di Facebook.

SAAT sebuah posting blog kita share (bagi) ke media sosial Facebook, normalnya adalah muncul gambar ilustrasi atau foto, judul tulisan, kutipan isi (deskripsi), dan nama blog.

Memunculkan Deskripsi (Alinea Pertama) Posting di Share Facebook

Posting ini menyajikan tips cara Mengatasi Masalah Gambar & Deskripsi Posting yang Tidak Muncul Saat Share di di Facebook.

Share konten blog ke Facebook merupakan bagian dari tips SEO modern yang dikenal denan istilah "Social Signal" atau "Social Media Optimization" (Baca: Pengertian SEO, SEM, dan SMO).

Cara Mengatasi Masalah Gambar & Deskripsi Post Saat Share Facebook

Tambahkan kode berikut ini di bawah kode <head>

<b:if cond='data:blog.postImageUrl'>
<meta expr:content='"" + data:blog.postImageUrl' property='og:image'/>
<b:else/>
<meta content='https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhmlanN1HQQOnToD6eCTuEaBOrm71oIvGuaEZHazMrhnc5atmKip9GZQdtc1SaqQNDag1RAvK4-o5mEeptFvRYv1cf-YAyVX5gkd_NBAXOjvSZQRhpXEPyiYy18MpeLx2-O9Hxa8BC2akA/s200-c/default.png' property='og:image'/>
</b:if>
<b:if cond='data:blog.metaDescription != &quot;&quot;'>
<meta expr:content='data:blog.metaDescription' property='og:description'/>

<b:else/>
<meta expr:content='data:post.snippet' name='og:description'/>
</b:if>
<meta expr:content='data:blog.pageName' property='og:title'/>


Save!
Cek di Facebook Debugger Tools!

CARA LAIN
Jika setelah kode di atas terpasang, dalam 1x24 jam masih belum teratasi, lakukan cara Mengatasi Masalah Deskripsi yang Tidak Muncul berikut ini.

CARA #1 Pasang Open Graph Facebook
Copas kode berikut ini di bawah kode <head> 

<meta expr:content='data:blog.pageName' property='og:title'/>
<meta expr:content='data:blog.canonicalUrl' property='og:url'/>
<meta content='article' property='og:type'/>
<meta expr:content='data:blog.title' property='og:site_name'/>
<b:if cond='data:blog.postImageUrl'>
<meta expr:content='data:blog.postImageUrl' property='og:image'/>
<meta property='og:image:width' content='1200'/>
<meta property='og:image:height' content='630'/>
<b:else/>
<meta content='logo-link' property='og:image'/>
</b:if>
<b:if cond='data:blog.metaDescription'>
<meta expr:content='data:blog.metaDescription' name='og:description'/>
<b:else/>
<meta expr:content='data:post.snippet' name='og:description'/>
</b:if>
<meta content='app_id' property='fb:app_id'/>
<meta content='fb_admins' property='fb:admins'/>


CARA #2
Pasang kode ini di atas kode <data:post.body/> yang kedua atau ketiga.

<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'>
<b:if cond='data:post.snippet'>
<meta expr:content='data:post.snippet' name='description'/>
</b:if>
</b:if>

CARA #3
Jika cara pertama tidak berhasil, lanjutkan dengan cara yang kedua ini, yaitu mengubah kode <data:post.body/> menjadi <p><data:post.body/></p>

Intinya, menambahkan kode <p> dan </p> di depan dan belakang <data:post.body/>

CARA #4
Jika masih berlum berhasil juga, kemungkinan Anda tidak mengisi form "Search Description" atau Deskripsi Pencarian saat menulis posting, yaitu menu di sidebar kanan:

form "Search Description" atau Deskripsi Pencarian

Demikian Cara Mengatasi Masalah Gambar & Deskripsi Posting Saat Share di di Facebook. Good Luck! (http://www.contohblog.com/).*

Sumber:
http://www.bloggersentral.com/2010/11/facebook-share-shows-wrong-description.html
http://www.bloggerplugins.org/2012/01/wrong-description-image-facebook.html

Previous
« Prev Post
Author Image

Romeltea

Recommended Posts

Related Posts

Show comments
Hide comments

15 comments on Memunculkan Deskripsi (Alinea Pertama) Posting di Share Facebook

  1. thank gan atas infonya. kebetulan ane jg pakai templatenya mas kolis. hehe
    salam blogger dan salam kenal gan ;)

    ReplyDelete
    Replies
    1. Sama-sama, salam blogger dan salam kenal kembali....

      Delete
  2. mksih mang aku puas covas di bloog ente ,kren ente emang jago ngebloog mksih ya
    ats totrial nya, B cb

    ReplyDelete
  3. aku ijin covas gan maksih kmu udah mau berbagi

    ReplyDelete
    Replies
    1. Sama-sama Embah kong.... serem juga tuh fotonya :)

      Delete
  4. kok gk bisa ya di blog aku, aku baru blajar ngblog nii
    apa ada ksalahan ampe gk bisa?

    ReplyDelete
    Replies
    1. keep trying.... umumnya simpan di atas kode post.body yang kedua

      Delete
  5. udah saya pasang gan akan tetapi ada peringatan seperti ini....

    To find the object, these are the redirects we had to follow

    original hatetepe:////wewewe.domainnya.com/2015/01/postinganku ku brow.htmel
    rel="canonical" hatetepe:////wewewe.domainnyaaa.com/

    The following will be treated as a redirect by the crawler:
    A HTTP redirect
    A <"link rel="canonical" href=".." /> tag
    A <"meta property="og:url" content=".." /> tag
    The final URL, which we tried to extract metadata from is highlighted in bold

    maksudnya apa ya gan.... mohon bantuannya.....

    ReplyDelete
    Replies
    1. tes share ke facebook, kalo sudah OK, abaikan saja......

      Delete
  6. Hmm saya gak berhasil gan... gimana? masih tidak muncul deskripsi nya

    ReplyDelete
  7. mohon bantuan semua tidak berpengaruh

    ReplyDelete
  8. kok gak ketemu ya kode nya..mohon pencerahan nya gan.

    ReplyDelete
  9. belum berhasil juga om, tapi nanti coba saya teliti lagi... mungkin ada salah naruhnya kali,hehe
    tapi thanks om cb

    ReplyDelete
  10. Mas CB Kalo yang muncul discripsi blog, bukan discripsi postingan gimana cara ngatainya ?

    ReplyDelete

Contact Form

Name

Email *

Message *